Baking & Pastry

Putu Ayu Merah Putih

Putu Ayu Merah Putih
Porsi 10 Porsi
Waktu 60 menit
Tingkatan Medium

Bahan-bahan

Bahan Adonan:
  • 1btr telur utuh 
  • 50gr gula pasir  
  • 3gr Innova Cake Emulsifier 
  • 45gr santan 
  • 65gr terigu protein sedang 
  • 13gr maizena 
  • Pewarna merah secukupnya 
Topping:

Instruksi

  1. Campur Coconut "O" Fill dan air, aduk rata, sisihkan. 
  2. Kocok telur, gula pasir, dan emulsifier dengan mixer kecepatan tinggi sampai putih, kental, dan mengembang. 
  3. Tambahkan santan, aduk perlahan hingga rata. 
  4. Masukkan tepung terigu dan maizena (diayak dulu), aduk balik hingga adonan halus. 
  5. Tambahkan pewarna merah secukupnya, aduk hingga warna merata. 
  6. Olesi cetakan putu ayu dengan minyak tipis. 
  7. Tuang adonan merah ke dalam cetakan hingga hampir penuh. 
  8. Kukus selama 5 menit terlebih dahulu agar adonan set. 
  9. Setelah 5 menit, buka kukusan, tambahkan campuran coconut-o-fill di atas permukaan adonan. 
  10. Kukus kembali selama 7 menit atau hingga matang (total ±12 menit). 

Menuju halaman Perusahaan

Explore Our Products CTA Thumb

Jelajahi Produk Kami

Temukan produk bahan baku kami yang sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda

Produk Kami

Menuju halaman Bantuan & Dukungan

Katalog Produk Kami

Katalog Produk Kami

Temukan produk bahan baku kami yang sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda

Download Katalog Produk